Adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat bemacam-macam transaksi.
Bentuk jurnal umum terdiri dari kolom tanggal, keterangan, ref, debet, dan
kredit.
Nama lain jurnal adalah buku memorial
atau jurnal standar. Bukti-bikti transaksi yang terjadi dilampirkan pada jurnal
umum sebagai sumber pencatatan.
B. Jurnal Khusus
Adalah jurnal khusus yang dipergunakan untuk mencatat transaksi-transaksi
sejenis. Jurnal khusus yang dipergunakan oleh perusahaan dagang ada empat
jurnal yaitu:
1. Jurnal Pembelian
Adalah jurnal khusus yang
dipergunakan untuk mencatat transaksi pembelian barang dagang yang dilakukan
secara kredit, atau mencatat aktiva lain secara kredit.
2. Jurnal Penjualan
Adalah jurnal yang
dipergunakan untuk mencatat transaksi p[enjualan barang yang dilakukan secara
kredit.
3. Jurnal Penerimaan Kas
Adalah jurnal khusus yang
dipergunakan untuk mencatat transaksi penerimaan kas.
4. Jurnal Pengeluaran Kas
Adalah jurnal khusus yang
dipergunakan untuk mencatat transaksi pengeluaran kas.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar